Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Event PB Garena Absen Harian & Main 90 Menit Tahun Baru 2018

Pada tahun baru ini tim garena mengeluarkan event pertamanya pada tanggal 2 Januari 2018. Semua dikeluarkan setelah server selesai maintenance pada hari tersebut. Dalam suasana menyambut tahun baru ini tim garena tidak lupa mengeluarkan event mingguan seperti minggu-minggu sebelumnya. Untuk event di minggu ini tanggal 2 Januari 2018 tim garena memberi tema event tahun 2018.

Dalam rangka tahun baru ini  PB Garena mengeluarkan event seperti main 90 menit, absen harian, bonus exp / point 100%, dan mission card. Semuanya bisa di dapatkan oleh semua troopers setelah memenuhi persyaratan yang telah ditentukan oleh pihak garena. Contohnya seperti main 90 menit. Jika anda mampu main 90 menit didalam server garena maka anda berhak mendapatkan hadiah yang telah ditentukan pada hari atau tanggal saat anda bermain.

Nah berikut dibawah ini adalah selengkapnya hadiah event PB Garena 2 Januari 2018, sampai 8 Januari 2018 yang bisa anda dapatkan atau nikmati pada tahun baru ini diantaranya event absen harian dan main 90 menit. Yuk mari langsung saja di cek berikut dibawah ini!


Hadiah Absen Harian PB Garena Tahun Baru 2018
Pada tanggal 2 Januari 2018 - 8 Januari 2018. Bagi troopers yang login kedalam gem Point Blank maka akan mendapatkan item atau hadiah menarik seperti hari yang sudah ditentukan oleh tim garena. Hadiah yang bisa diterima oleh troopers dihari tersebut adalah :

- Login hari pertama : Point 10.000
- Login hari kedua : Exp 200% 1 Hari
- Login hari ketiga : Arabian Sword 1 Hari
- Hari keempat : Scorpion Vz.61 1 Hari
- Hari kelima : Super Headger 1 Hari
- Hari keenam : Mask Kitsune 1 Hari
- Hari ketujuh : Apc 9 Gold 1 Hari

Hadiah Main 90 Menit PB Garena Tahun Baru 2018
Dari tanggal 2 Januari 2018 - 8 Januari 2018. Bagi troopers yang mampu bermain 90 menit didalam permain Point Blank Garena maka berhak mendapatkan hadiah seperti dibawah ini :

- Main tanggal 2 Januari 2018 hadiah : M1887 Beach 1 Hari
- Main tanggal 3 Januari 2018 hadiah : Mega HP 10% 1 Hari
- Main tanggal 4 Januari 2018 hadiah : Coast Guard Hide 1 Hari
- Main tanggal 5 Januari 2018 hadiah : Beach Gacha 1 Unit
- Main tanggal 6 Januari 2018 hadiah : Holiday Viper Red 1 Hari
- Main tanggal 7 Januari 2018 hadiah : PGM Hecate Beach 1 Hari
- Main tanggal 8 Januari 2018 hadiah : C4 Speed Kit 1 Hari

Nah berikut diatas adalah hadiah event PB Garena absen harian dan main 90 menit pada minggu ini dalam rangka menyambut tahun baru 2018. Ayo main sekarang! dan dapatkan hadiah menarik lainnya didalam permainan Point Blank Garena Indonesia. Jangan lupa dapatkan update berikutnya tentang Event PB Garena 9 Januari 2018, dan Informasi Maintenance 9 Januari 2018 diminggu depan.! 

Post a Comment for "Event PB Garena Absen Harian & Main 90 Menit Tahun Baru 2018"